Solusi Penyelamatan File Saat Program Tertutup Tanpa Sengaja
Pernahkah anda bekerja dengan komputer tiba-tiba tanpa sengaja program anda tertutup tanpa anda sengaja ? Waah padahal belum tersimpan di hardisk ! Apakah anda harus mengulang pekerjaan yang belum anda simpan tersebut ?
Jawabnya TIDAK ! Sekarang telah ada program penolong yang dapat menolong anda menyelamatkan pekerjaan anda tersebut !
- Anda dapat menggunakan program GoneIn60s yang dapat anda download disini atau kunjungi alamat berikut : http://adf.ly/21Wc2, ketik tombol :
- Program GoneIn60s akan secara otomatis tersimpan di komputer anda.
- Setelah proses download selesai pada tray akan muncul symbol petir, klik kanan icon petir tersebut akan muncul menu seperti di bawah ini :
- Klik Recover All untuk menyelamatkan file anda secara otomatis
- Klik settings untuk mengatur program ini seperti gambar berikut
Lalu bagaimana jika ketika kita bekerja tiba-tiba listrik mati mendadak dan kita tidak memakai UPS ? berikut langkah penyelamatannya:
- Nyalakan kembali komputer anda.
- Buka program yang anda pakai tadi dari menu Start > All Program > Program yang anda pakai bekerja. PERHATIAN JANGAN SEKALI-KALI MEMBUKA FILE KERJA ANDA PADA SAAT ITU !
- Setelah program terbuka biasanya ada pemberitahuan file recovery pekerjaan anda yang tersimpan otomatis dari temporary file yang anda buka sebelumnya.
- Segera simpan file pekerjaan anda tersebut.
- Selamat Anda tidak perlu mengerjakan ulang pekerjaan anda !
Catatan :
File temporary yang otomatis tersimpan pada temporary file komputer anda dapat anda setting dengan cara berikut :
- Simpan pekerjaan anda dengan klik Menu File > Save As > pada Tab Tool klik Kiri > pilih Save Option.
- Pada tombol radio Save Recovery info Every : 10 minutes (default), ganti sesuai keinginan anda misalnya 3 menit atau 5 menit, selesai klik OK
- Secara otomatis komputer anda akan menyimpan pekerjaan anda setiap menit sesuai nilai yang anda inginkan.
- Perlu anda ketahui jika anda memasukkan nilai terlalu kecil pada bilangan tersebut misal 1 menit, maka akan memperlambat kinerja komputer anda karena sebagian memori terpakai untuk menyimpan pekerjaan anda.
Komentar
Posting Komentar